Kode Bank BCA PayPal Terbaru 2022 Untuk Transfer

Kode bank BCA sangat diperlukan untuk anda yang ingin menarik saldo PayPal ke rekening bank lokal
Kode bank BCA sangat diperlukan untuk anda yang ingin menarik saldo PayPal ke rekening bank lokal. Apabila terjadi kesalahan dalam memasukkan kode, maka penarikan saldo akan ditolak dan PayPal akan memberikan sanksi berupa denda.

kode bank bca paypal

PayPal merupakan platfrom penyedia layanan keuangan digital yang kerapkali digunakan sebagai metode pembayaran online. PayPal biasanya digunakan sebagai metode pembayaran e-comerce internasional seperti Amazon dan eBay.

Saat ini telah ada sekitaar 130 bank di Indonesia yang telah bekerjasama dengan PayPal. Dengan demikian, anda bisa melakukan penarikan saldo PayPal ke rekening bank lokal dengan mudah.

Apabila anda menggunakan Bank Central Asia, maka pastinya anda harus mengetahui kode bank BCA PayPal untuk bisa melakukan penarikan uang dengan aman.

Kelebihan Menggunakan PayPal

Sebelum membahas lebih lanjut mengenai berapa kode bank BCA PayPal, berikut ini adalah beberpa kelebihan yang perlu diketahui dari menggunakan PayPal:
  • Lebih aman daripada kartu kredit
  • Sumber dana fleksibel
  • Proes trasaksi cepat
  • Biaya tabungan gratis
  • Mendapatkan diskon

Persyaratan Menarik Saldo PayPal ke Rekening Bank Lokal

Meskipun anda bisa melakukan penarikan uang dri PayPal ke rekening bank lokal pribadi anda dengan mudah, namun terdapat beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. Berikut ini adalah daftar persyaratannya:
  • Memiliki saldo PayPal minimal $10
  • Nama bank
  • Nama pemiliki rekening
  • Nomor rekening + 7 digit kode bank

Kode Bank BCA PayPal

Dengan adanya fitur kode bank, maka anda bisa melakukan withdraw saldo PayPal dengan sangat mudah. Namun hal yang perlu diketahui addalah setiap bank memiliki kode bank yang berbeda-beda.

Pada umumya kode SWIFT bank untuk PayPal terdiri dari 7 digit yang merupakan gabungan dari 3digit kode bank dan 4 digit kode cabang bank.

Nah kode bank BCA untuk PayPal yang sedang banyak dicari orang adalah 0140012. Anda dapat menggunakan kode bank tersebut untuk melakukan penarikan uang.

Kode Bank Lokal Untuk PayPal Lainnya

Berikut ini adalah daftar kode bank lokal yang dapat digunakan untuk mencairkan daldo PayPal ke rekening bank pribadi anda.
  • BANK RAKYAT INDONESIA : 0020307
  • BANK MANDIRI : 0080606
  • BANK NEGARA INDONESIA 1946 : 0090010
  • BNI SYARIAH : 0090010
  • BANK DANAMON INDONESIA INDONESIA : 0111274
  • BANK PERMATA : 0130307
  • BANK CENTRAL ASIA : 0140012
  • BANK INTERNATIONAL INDONESIA : 0160131
  • PANIN BANK : 0190017
  • BANK CIMB NIAGA : 0220026
  • BANK UOB BUANA : 0230016
  • AMERICAN EXPRESS BANK LTD. : 0300302
  • CITIBANK NA : 0310305
  • BANK OF AMERICA , NA : 0330301
  • BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL : 0370028
  • BANK HSBC : 0410302
  • THE BANK OF TOKYO MITSUBISHI UFJ LTD. : 0420305
  • BANK SUMITOMO MITSUI INDONESIA : 0450304
  • BANK DBS INDONESIA : 0460307
  • STANDARD CHARTERED BANK : 0500306
  • BANK UOB INDONESIA : 0580300
  • BANK KEB HANA INDONESIA : 0590303
  • BANK RABOBANK INTERNATIONAL INDONESIA : 0600303
  • ANZ PANIN BANK : 0610306
  • BANK BUMI ARTA : 0760010
  • BANK MUAMALAT INDONESIA : 1470011
  • BANK SINARMAS : 1530016
  • BANK MASPION INDONESIA : 1570021
  • BANK MEGA : 4260176
  • BANK ICBC INDONESIA : 1640058
  • BANK BTN / BTN SYARIAH : 2000024
  • BANK SYARIAH MANDIRI : 4510017
  • BANK BUMI PUTERA : 4850010
  • AGRONIAGA BANK : 4940014
  • BANK SYARIAH MEGA INDONESIA : 5060016
  • BANK INA PERDANA : 5130014
  • BANK ARTOS INDONESIA : 5420025
  • BANK MAYORA INDONESIA : 5530012
  • BANK VICTORIA INTERNATIONAL : 5660018
  • BANK HARDA INTERNASIONAL : 5670011
  • BANK MAYBANK INDOCORP : 9470301
  • BANK OCBC INDONESIA : 9480304
  • BANK CHINATRUST INDONESIA : 9490307
  • BANK COMMONWEALTH : 9500307

Akhir Kata

Demikianlah informasi menarik yang dapat disampaikan mengenai kode bank BCA PayPal Terbaru 2022. Semoga artikel ini dapat bermanfaat dan terima kasih sudah berkunjung.